BERITA

Foto penyerahan bersama Lazismu PP Muhammadiyah

Berprestasi, Lazismu Sulsel dapatkan reward mobil

Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Lazismu 2024 resmi dimulai. Perhelatan akbar yang dihadiri oleh seluruh perwakilan Lazismu tingkat wilayah di Indonesia ini dibuka oleh Bendahara Umum Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah, Hilman Latief. Acara ini berlangsung mulai Jumat, 24 November hingga Ahad, 26 November 2023 di Asrama Haji Palembang, Jalan Letjen Harun Sohar, Kebun Bunga, Kecamatan Sukarami, […]

Bawa Pengajian Ikatan Alumni IPM, Ketua Lazismu Sampaikan Urgensi Zakat di Kabupaten Maros

Maros, 28 September 2023 – Dalam sebuah pengajian yang diadakan oleh Ikatan Alumni IPM (Ikatan Pelajar Muhammadiyah) di Kabupaten Maros, Ketua Lazismu (Lembaga Amil Zakat, Infak, dan Sedekah Muhammadiyah) mengambil kesempatan untuk menyampaikan urgensi zakat dalam kehidupan beragama dan sosial. Acara tersebut berlangsung di Jalan Cendana dan dihadiri oleh sejumlah alumni IPM serta warga setempat. […]

Lazismu Sulsel Berikan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Lingkungan Kassi, Kabupaten Maros

Maros, 28 September 2023 – Kejadian tragis kebakaran yang terjadi di Lingkungan Kassi, Kelurahan Pettuadae, Kecamatan Turikale, Kabupaten Maros, diduga kuat disebabkan oleh korsleting listrik. Meskipun berita baiknya, tidak ada korban jiwa dalam insiden ini, namun sedikitnya tujuh rumah ludes terbakar, dan delapan kepala keluarga terdampak. Merespons peristiwa ini, Lazismu Sulsel (Lembaga Amil Zakat, Infak, […]

Temu Nasional Lazismu Akan Digelar di Kabupaten Wajo

Kabupaten Wajo akan menjadi tuan rumah bagi Temu Nasional Lazismu (Lembaga Amil Zakat, Infak, dan Sedekah Muhammadiyah) yang akan digelar dalam waktu dekat. Acara ini disambut baik oleh Bupati Wajo, Amran Mahmud, serta mendapatkan dukungan penuh dari pihak berwenang setempat. (Rabu, 27/09/2023). Dalam pertemuan silaturahim antara Lazismu Sulawesi, Bupati Wajo Amran Mahmud, dan Ketua Tim […]

Gerakan Zakat Goes To Campus Menyapa Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin

Gerakan Zakat Goes To Campus (GZGTC) menggelar acara edukasi zakat yang menyapa mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin. Acara berlangsung dengan sukses pada Kamis, 31 Agustus 2023, di Aula Baharuddin Lopa, Universitas Hasanuddin. Acara ini dihadiri oleh sejumlah narasumber yang terkemuka di bidang zakat, termasuk perwakilan dari Kantor Wilayah Kementerian Agama Sulawesi Selatan, Badan Amil Zakat […]

“Langkahku, Harapanku: Kaki Baruku untuk Impian Baru”

Aku adalah Salwa. Aku ingin berbagi kisahku denganmu, tentang perjalanan hidupku yang penuh dengan tantangan dan impian. Kehidupanku dimulai dengan sebuah kecelakaan, saat ibuku mengalami tabrakan mobil saat aku masih dalam kandungannya.   Aku lahir prematur, dengan kondisi kaki yang tidak normal. Tulang-tulangku patah dan tidak tumbuh dengan benar. Selama bertahun-tahun, ibuku berusaha dengan segala […]

Lazismu Sulsel Sosialisasi di depan Jamaah Ujas Tour

Makassar, lazismusulsel.org – Zakat, Infaq dan zadaqah merupakan bagian terpenting bagi setiap muslim yang wajib zakat. Akbar sebagai manajer area lazismu Sulsel mendapat kesempat mensosialisasikan program dan pentingnya barzakat di depan jamaah ujas tour di hotel ramcy Makassar pada hari Ahad, 6 Agustus 2023. Hadir pada jesempatan ini Ketua pengurus Lazismu Susel Prof. Dr. H. […]

Lazismu Sulsel gelar rapat penerima bantuan

Makassar, lazismusulsel.org – Dewan pengurus wilayah Lazismu Sulsel mengadakan pertemuan rutin dalam rangka menetapkan beberapa proposal bantuan terhadap mustahik, bantuan itu melalui bantuan pendidikan, kesehatan dan operasional dakwah. Ketua Lazismu Sulawesi Selatan Prof. Dr. H. Mahmuddin, M. Ag yang memimpin langsung jalannya rapat mengambil beberapa keputusan: 1. Memenuhi bantuan 4 proposal sesuai ketersediaan dana, selainnya […]

Politeknik Kesehatan Muhammadiyah Makassar (Poltekesmu) Gelar Pengabdian masyarakat kolaborasi Lazismu Sulsel

Politeknik Kesehatan Muhammadiyah Makassar (Poltekesmu) Gelar Pengabdian masyarakat kolaborasi Lazismu Sulsel. Samata Kab. Gowa (Ahad, 23/7/2023). Poltekesmu memperkenalkan Kampus dengan program aktifitasnya. “Selain pengabdian masyarakat pemeriksaan kesehatan gratis dan penyuluhan” ” Kami juga menyampaikan bahwa Ada 15 orang sedang kami cari penerima beasiswa yang akan diberikan kepada dengan kriteria fakir dan miskin untuk melanjutkan kuliahnya” […]

Lazismu dan Masjid At-Tanwir Pusdam Sulsel Potong 3 Sapi, 4 Kambing untuk Kampung Kusta

Masjid At-Tanwir Pusat Dakwah Muhammadiyah (PUSDAM) Sulawesi Selatan memotong 3 sapi dan 4 kambing dalam perayaan Iduladha kali ini. Hewan kurban tersebut dikumpulkan dari para jemaah masjid dan hasil kerjasama dengan Lazismu Sulawesi Selatan. Pemotongan dilakukan pasca Salat Iduladha, pada Rabu, 28 Juni 2023 di halaman Masjid At-Tanwir Kompleks PUSDAM Sulsel, Jalan Tamalanrea Raya Km […]

Link Terkait